Daftar Skuad Pemain Inter Milan 2020/2021

Skuad Pemain Inter Milan 2020/2021

Daftar Skuad Pemain Inter Milan 2020/2021 - Inter Milan didirikan pada tahun 1908, setelah memisahkan diri dari klub induknya AC Milan yang Secara umum diyakini buntut dari perselisihan soal kebijakan pemain asing.

Saat itu petinggi klub terbagi kedalam dua kubu. kubu pertama menolak kehadiran pemain asing dan kubu kedua menginginkan klub merekrut pemain non italia.

Oleh karena itu, Sesuai dengan nama dan cita-cita pendiri, Internazionale berarti terbuka untuk pemain dari semua negara dan benua. Tidak butuh waktu lama bagi Inter untuk memulai kesuksesan, karena I Nerazzurri memenangkan Scudetto pertama nya hanya dua tahun setelah klub didirikan.

Klub sepakbola asal kota Milan, Italia ini memiliki julukan I Nerazzurri (The Black and Blues) La Beneamata (The Cherished One) & Il Biscione (The Big Grass Snake).

Skuad Inter Milan 2020-2021

Berikut daftar skuad Inter Milan terbaru musim 2020/2021 beserta nomor punggung, umur, asal negara, posisi, dan nama pemain Inter Milan 2020-2021.

Penjaga Gawang Inter Milan

Nomor
Nama
Umur
Negara
1
Samir Handanović
36
Slovenia
27
Daniele Padelli
35
Italia
35
Filip Stanković
18
Serbia
97
Andrei Radu
23
Rumania

Bek Inter Milan

Nomor
Nama
Umur
Negara
6
Stefan de Vrij
28
Belanda
11
Aleksandar Kolarov
34
Serbia
13
Andrea Ranocchia
32
Italia
33
Danilo D'Ambrosio
32
Italia
36
Matteo Darmian
30
Italia
37
Milan Škriniar
25
Slovakia
95
Alessandro Bastoni
21
Italia

Gelandang Inter Milan

Nomor
Nama
Umur
Negara
2
Achraf Hakimi
21
Moroko
5
Roberto Gagliardini
26
Italia
8
Matías Vecino
29
Uruguay
12
Stefano Sensi
25
Italia
15
Ashley Young
35
Inggris
22
Arturo Vidal
33
Chili
23
Nicolò Barella
23
Italia
24
Christian Eriksen
28
Denmark
44
Radja Nainggolan
32
Belgia
77
Marcelo Brozović
27
Kroasia

Penyerang Inter Milan

Nomor
Nama
Umur
Negara
7
Alexis Sánchez
31
Chili
9
Romelu Lukaku
27
Belgia
10
Lautaro Martínez
23
Argentina
15
Ivan Perišić
31
Kroasia
99
Andrea Pinamonti
21
Italia

Terakhir Diperbarui: 5 Oktober 2020 (Akhir Bursa transfer window Musim Panas)

Catatan:
  • Samir Handanović (Kapten)
  • Andrea Ranocchia (Wakil Kapten)
Itulah skuad Inter Milan terbaru musim 2020/2021 beserta nomor punggung, umur, asal negara, dan posisinya. Daftar nama pemain Inter Milan 2020-2021 akan terus diperbaharui mengikuti perkembangan I Rossoneri di pasar transfer musim panas dan musim dingin.